Polsek Cikole Kawal Kotak Suara Dari PPS Ke Gudang Logistik PPK

    Polsek Cikole Kawal Kotak Suara Dari PPS Ke Gudang Logistik PPK

    Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Kota Sukabumi - Polsek Cikole melaksanakan giat pengawalan kotak suara dari PPS ke gudang logistik PPK Kecamatan Cikole. Kamis (15/02/24).

    Kegiatan pengawalan kotak suara Pemilu 2024 tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Ari Setyawan Wibowo melalui Kapolsek Cikole Kompol Cepi Hermawan dan berjalan dengan lancar dan kondusif.

    Kapolsek Cikole Menambahkan bahwa selama proses pengawalan berlangsung, anggota telah melakukan pengamanan dengan sangat baik, menjaga keamanan dan ketertiban di sepanjang rute perjalanan.

    Selanjutnya Kompol Cepi Hermawan menyampaikan bahwa kegiatan pengawalan tersebut bertujuan untuk mencegah potensi kerawanan dan memastikan logistik pemilu sampai ke tempat tujuan dengan aman dan kondusif. Ujarnya.

    polres sukabumi kota kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo indonesia
    Rams Sultan

    Rams Sultan

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Amankan TPS Demi Pemilu 2024 Aman...

    Artikel Berikutnya

    Konsolidasi Bareng Sentra Gakkumdu, Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Ikuti Kami